Rabu, 01 Agustus 2012
about KIR SMANBO
Dasar
KeputusanNomor 01/KIR/2012tentangpembentukan KIR SMAN I Bungoro.yangberdiripadatanggal 31 Desember 2010 dan dilegalisir pada tanggal 1 januari 2012 dimanaorganisasiini di bawahnaungan OSIS dansejajardenganorganisasi lain di SMAN 1 Bungoro.
Asas
Kegiatan KIR berasaskanPancasiladan UUD 1945
Semboyan
ADHIYAKSA: Mengabdi.
CAKRA : Senjata.
GANESHA : DewaIlmuPengetahuan.
“ADHIYAKSA CAKRA GANESHA” yang berartimengabdikepadailmupengetahuan.
Keanggotaan
KeanggotaanKelompokIlmiahRemajaadalahpelajar SMAN I Tambun Selatan yang dengansukarelamenjadianggotasertamenaatiperaturan yang ada.
SetiapanggotaKelompokIlmiahRemajaberkewajibanuntuk :
Menjunjungtingginamadankehormatanorganisasi.
MemegangteguhAnggaranDasar, AnggaranRumahtanggadan Tata TertibOrganisasi.
Aktifdalammelaksanakan program – program kegiatanorganisasi.
Mengembangkandanmemajukan KIR SMAN 1 Bungoro.
Setiapanggota KIR SMAN 1 Bungoromempunyaihak :
Menyampaikangagasan, inisiatif, danpandangan di dalam program kerja KIR SMAN I Bungoro.
Memilihmaupundipilih di dalampembentukankepengurusanbarupadasaatrapatanggota.
Kepengurusan
KepengurusanOrganisasi KIR terdiriatas:
Pembina.
SeorangKetua.
SeorangWakilKetua I.
SeorangWakilKetua II.
Dua Orang Sekretaris.
Dua Orang Bendahara.
SeorangKoordinatorDewanKerja.
SeorangKoordinatorDewanDisiplin.
SeorangKoordinatorDewan Forum LuarSekolah.
SeorangKoordinatorDewanJurnalistik.
Organisasi KIR dipimpinolehseorangketua yang bertanggungjawabatas program kegiatan KIR di sekolahmaupun di luarsekolah yang dibantuolehjajarannya.
Ketuabertanggungjawabterhadappembinadananggotadalammelaksanakantugasdanwewenang.
Seluruhpengurusbertanggungjawabkepadaketuadananggotadalammelaksanakantugasdanwewenangnya.
Pembina bertanggungjawabatasseluruhpengelolaanpembinaandanpengembangan KIR SMAN 1 Bungoro.
Pembina/Ketuamelantikdanmengesahkanpengurus KIR yang baru.
AnggaranRumahTanggadisahkanatasmusyawarah forum padaSidangKomisidenganpersetujuanpembina.
TugasdanWewenang
TugasdanWewenang
Pembina
Pembina bertanggungjawabatasseluruhpengelolaan, pembinaan, danpengembangan KIR di SMAN 1 Bungoro.
Pembina melantikdanmengesahkankepengurusan KIR SMAN 1 Bungoro.
AnggaranDasardanAnggaranRumahTanggadisahkanoleh Pembina atasmusyawarah forum padasidangkomisi.
Ketua
Memimpindanmengelola KIR SMAN I Bungoro.
Bertanggungjawabpenuhterhadap program kegiatanorganisasi KIR, Pembina, danseluruhanggota.
Mengaturrodakegiatan.
WakilKetua I dan II
Membantuketuadalammelaksanakantugasnyadanmewakiliketuabilaberhalanganhadir.
WakilKetua I bertugasmengkoordinirseluruhdewan.
WakilKetua II bertugasmengkoordinirseluruhanggota KIR seangkatannyadanangkatan di bawahnya.
Sekretaris
Bertanggungjawabterhadappengelolaanadministrasi KIR SMAN 1 Bungorodanmempertanggungjawabkannyakepadaketua.
Bendahara
Bertanggungjawabterhadappengelolaankeuangan KIR SMAN I Bungorodanmempertanggungjawabkannyakepadaketua.
DewanKerja
Mengaturmateri yang akandiberikanpadasetiappertemuan.
MembantuketuadalammempertimbangkansetiapKeputusan.
Mengkoordiniralat – alat.
DewanDisiplin
Menerapkankedisiplinanpadaseluruhanggota KIR sesuaidengantatatertib di KIR SMAN 1 Bungoro.
Melakukanpengamananpadasetiappertemuan/kegiatan.
Melakukanabsensianggotadalamsetiappertemuan.
Dewan Forum LuarSekolah
Mengembangkan KIR SMAN 1 Bungoro di luarsekolahdan di dalamsekolah.
DewanJurnalistik
Mengelolasegalasesuatu yang berhubungandenganbidangJurnalistik KIR SMAN I Bungoro.
DewanJurnalistikmengkoordinirperpustakaan KIR danmempertanggungjawabkannyakepadasekretaris.
Program Kerja
JangkaPanjang, meliputi:
BukaPuasabersama.
MOS danPerekrutananggotabaru.
MUSYAKIR.
Kerjasamadengan KIR sekolah lain.
Pelantikananggotabaru KIR SMAN I Bungoro.
ObservasikeLembagaPemerintahanatau Perusahaan Umum.
PelantikanLencana.
PengadaandanpengelolaanMadingsertapenerbitanmajalahkhusus KIR.
PengenalandasarOrganisasi KIR SMAN I Bungoroke SLTP.
MengikutisertamengadakanLombaserta Seminar ataspersetujuanketuadananggota.
MengadakankerjasamadenganOrganisasi lain.
Study Banding ke KIR lain.
Pemeliharaan, pembaharuan, danpengembanganalat – alatpercobaanIlmiah.
Pameranalat – alatIlmiah.
PengadaanBalai Usaha Kecil KIR (BUKK).
Perbaikanruangkesekretariatan.
JangkaPendek, meliputi :
Pengelolaanperpustakaankecilkhususanggota KIR SMAN 1 Bungoro.
Pemanfaatandanpengelolaanlahan di sekitarruangkesekretariatan KIR SMAN 1 Bungoro (dimanapelaksanaannyadisesuaikandengankondisi).
Pertemuansetiapduaminggusekalidanpemberianmateri minimal duabulansekali (kegiatandapatdiubahbilamenemuihambatandankendala).
Rapatpemberianmateriprapertemuandanevaluasipascapertemuan.
Melengkapidanmemelihararuangkesekretariatan.
Pembentukantugaspiketdanpelaksanaannya.
Pertemuanpemberianmateriolehdewantinggi, alumni ataspersetujuanketuadananggota.
Pengadaansenam, jalansehatdanolahraga.
MaksuddanTujuan
Membinadanmenumbuhkembangkandayaintelegensidankreatifitasanggotadalammembantu proses KBM (KegiatanBelajarMengajar).
Sebagai media penyaluransumberdayamanusia yang berdedikasi, berpotensi, danbersikappositifdalamseluruhaspekkehidupan.
Seragam
PakaianDinasHarian (PDH)untukkegiatan formal, meliputi:
Kemejaputihlenganpendekbagilaki-lakidanlenganpanjangbagiperempuan
Celana/Rokabu-abu
Dasiabu-abu
Pakaian Dinas Lapangan (PDL) untukkegiatannonformal, meliputi:
Kaosputihlenganpanjangpolos.
Celana/Rok hitam.
Atribut, meliputi:
Sepatu hitampolosataudominanhitam.
Kaos kaki putih.
Ikatpingganghitampolos.
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar